Friday, June 18, 2021

Mengenal jenis – jenis SSD

SSD atau Solid State Drive merupakan salah satu media penyimpanan  data seperti halnya harddisk. SSD sudah mulai banyak digunakan, terutama untuk komputer atau laptop yang memiliki harga tinggi. Walaupun harddisk dan SSD  memiliki fungsi yang sama tetapi memiliki beberapa perbedaan. SSD memiliki beberapa keunggulan dikarenakan dibuat dengan teknologi yang lebih baik. Adapun

Monday, June 14, 2021

Mengenal jenis – jenis panel layar pada monitor

Ketika akan membeli sebuah laptop, tidak ada salahnya jika kita mengetahui jenis panel layar yang digunakan pada laptop tersebut, untuk mendapatkan performa yang maksimal, maka jenis lauyar sebaiknya disesuaikan dengan kebutuhan kita, seperti untuk content creator, gaming atau mungkin

Saturday, June 12, 2021

Berbagai jenis port pada sebuah komputer

Pada sebuah komputer atau laptop pasti kita telah mengetahui bahwa pada bagian – bagian terdapat lubang – lubang, jika pada komputer biasanya terdapat pada bagian belakang atau bagian depan, jika pada laptop biasanya terletak pada bagian pinggir.

Wednesday, June 9, 2021

Mengenal perbedaan dari SSD dan HDD (Hardisk)

Media penyimpanan merupakan salah satu komponen yang harus dipertimbangkan ketika akan membeli sebuah laptop, disamping kapasitasnya, tentunya yang harus jadi pertimbangan adalah mengenai kinerjanya, kelebihan serta kekurangannya dan tentu saja adalah harganya.

Tuesday, June 8, 2021

Perbedaan Sistem Operasi Android dan IOS

Android dan IOS merupakan sistem operasi yang saat ini banyak digunakan pada sebuah smartphone, bahkan bisa mengalahkan sistem operasi lain yang lebih dulu berkembang seperti Symbian, BlackBerryOS, Windows Mobile, MeeGO serta WebOS.

Saturday, June 5, 2021

Jenis – jenis layar pada smartphone

Pada sebuah smartphone layar merupakan salah satu bagian yang bisa dibilang paling penting, dikarenakan layar merupakan komponen yang kita gunakan untuk berinteraksi dengan perangkat lunak dari sebuah smartphone kita.

Wednesday, June 2, 2021

Hal – hal yang sebaiknya kita hindari agar smartphone kita tetap awet, tidak mudah rusak

Gadget seperti smartphone merupakan suatu barang yang hampir pasti dimiliki oleh setiap orang, mulai dari anak kecil hingg orang tua, hal tersebut tidaklah suatu hal yang mustahil karena bisa dibilang smartphone memiliki banyak kegunakan yang bisa mengakomodir kebutuhan semua kalangan seperti